Hati-hati Jika Naik Bus Duduk di Bangku Dekat dengan Sopir, Ini Akibatnya Jika Terjadi Kecelakaan

Kecelakaan maut antara bus Kramatdjati dengan truk trailer yang terjadi di Alas Roban Batang menyisakan cerita yang sangat pilu, salah satu ceritanya adalah berpisahnya antara suami dan istri disebabkan karena sang istri yang meninggal akibat kecelekaan tersebut, cerita ini dikutip dari tribunnews.com

Doni sendiri tak berfiraat apa-apa ketika istri tercintanya yang semula duduk di bangku bagian tengah mendadak pindah ke bangku depan dekat sopir. Awalnya, Doni dan Eni duduk bersebelahan sesuai dengan nomor urut karcis di bagian tengah.
Sumber : http://jateng.tribunnews.com/2016/07/17

"Saat itu bangku depan kosong, lalu istri saya pindah depan. Saya biarkan saja saat itu karena saya tak merasa ada kejanggalan. Ternyata itu adalah momen terakhir bersama istri saya. Saya sayang sekali sama istri saya, " tutur Doni yang mengalami luka pada tangannya.

Saran saya, berhati-hatilah jika anda sering naik bus di bangku bagian depan, terutama bagi para Bismania yang suka duduk di kursi CD atau dekat dengan sopir bus, karena jika terjadi kecelakaan utamanya tabrakan maka orang yang di depan yang paling parah lukanya bahkan bisa meninggal dunia.

.
.

Share :

Facebook Twitter Google+
Back To Top