Tarif Lebaran Po Sinar Jaya Tujuan Purwokerto

Dari tahun ke tahun jumlah pemudik lebaran terus mengalami peningkatan. Dikutip dari situs Dirjen Perhubungan Darat Kementrian Perhubungan hubdat.dephub.go.id, pemudik pada 2015 ini diprediksi mencapai 20 juta orang dibandingkan jumlah pemudik pada tahun 2014 berjumlah 19,6 juta orang, atau mengalami kenaikan sebesar 1,96 persen.

Lonjakan penumpang diperkirakan akan terjadi pada pengguna alat transportasi moda kereta api, kapal laut, pesawat udara dan kapal penyeberangan. Sedangkan moda transportasi darat (bus) diprediksi mengalami penurunan. Semua tarif pada tiap moda pasti mengalami kenaikan selama arus mudik dan arus balik lebaran 2015, tak terkecuali tarif bus.

Berikut ini adalah tarif bus dari berbagai perusahaan otobus (PO), dikutip dari majalahtransportasi yang berlaku selama arus mudik dan arus balik dengan tujuan atau juruan dan keberangkatan dari Purwokerto, Kabupaten Banyumas dan sekitarnya. Bagi yang akan mudik ke Banyumas dan sekitarnya informasi di bawah ini bisa disimak.

PO SINAR JAYA
Tarif bus Sinar Jaya dalam rangka angkutan lebaran 2015 adalah sbb:
tarif lebaran sinar jaya 

Jakarta – Pekalongan :
10-12 & 16 Juli 2015 : Bisnis AC Rp 155.000 | 13-15 Juli 2015 : Bisnis AC  Rp 175.000
Jakarta – Wonosobo :
10-12 & 16 Juli 2015 : Eksekutif Rp 250.000 | 13-15 Juli 2015 : Rp 270.000
Jakarta – Yogyakarta :
10-12 & 16 Juli 2015 : Eksekutif Rp 290.000 | 13-16 Juli 2015 : Rp 315.000

Sumber: http://banyumasnews.com/
.
.

Share :

Facebook Twitter Google+
Back To Top